Senin, 19 April 2021

Materi Power Point - Pertemuan 3 - Kutipan dan Slide Divider

Dalam membuat slide presentasi powerpoint, tidak jarang Anda harus memasukkan sebuah kutipan. Bisa berasal dari ucapan seorang tokoh, ilmuwan, atau orang yang dianggap penting dalam suatu bidang. Slide seperti ini berguna untuk mengajak audiens merenungi poin-poin yang disampaikan dalam sebuah kutipan tersebut.

Contoh : Slide presentasi ini mengambil kutipan dari seorang tokoh dalam novel terkenal yaitu Sherlock Holmes, perhatikan posisi gambar dan teksnya mana yang lebih baik menurut anda?

Slide presentasi yang pertama tampil biasa dengan gambar dan teks yang dibuat rata tengah 

 


Untuk membuat slide kutipan yang baik, maka sudah seharusnya Anda mencari gambar sang tokoh kemudian menampilkannya secara penuh dalam sebuah slide. Letakkan teks dengan posisi yang tepat.

Perhatikan contoh slide presentasi berikut. Di sini saya memperbesar gambar sang tokoh kemudian membuat efek gradasi sehingga gambar tersebut menyatu secara harmonis dengan warna latar belakang slide

 


 

Buat Anda yang ingin tahu cara membuat slide powerpoint dengan baik untuk menampilkan kutipan, maka gunakan gambar sang tokoh. Posisikan tulisan ke arah di mana sang tokoh memandang. Perbesar ukuran gambar atau pakai teknik untuk memasukkan gambar ke dalam bentuk-bentuk tertentu.

 

Senin, 05 April 2021

Materi CorelDraw 2 - Pertemuan 2 - Prinsip Desain

Sebelumnya kita telah mengetahui komponen apa saja yang bisa dipakai dalam desain grafis, seperti garis, bentuk, warna, ilustrasi dan tipografi. Kini lebih jauh lagi lita akan mengkomposisi/mengatur/layout agar menarik menggunakan prinsip-prinsip desain sebagai berikut :

1. Keseimbangan (Balance)

    a. Simetris

    b. Asimetris

    c. Radial 

2. Irama / Urutan (Sequence / rhythm)

    a. normal (regular)

    b. mengalir (flowing)

    c. berproses (progresive)

3. Penekanan (emphasis / focus)

    a. hirarki

            i.  dominant

            ii.  sub-dominant

            iii. sub-ordinat  

    b. kontras

    c. skala & proportion 

            i.   jauh / lepas

            ii.  sedang

            iii. dekat

4. Kesatuan (unity)

    a. kedekatan 

    b. keselarasan 

    c. kesamaan 

    d. perataan 

==================================================

Keseimbangan simetris : komponen desain seakan akan dicerminkan pada garis sumbu khayal. Dengan demikian anda akan melihat komponen yang sama pada kedua daerah dari garis sumbu. Desain dengan keseimbangan simetris relatif mudah ditangkap mata dan mudah dibuat. Desain yang simetris berkesan formal, serius tetapi kurang menantang dan cepat bosan.

contoh keseimbangan simetris 




Keseimbangan asimetris (tidak simetris) : tidak ada komponen grafis yang tersusun seperti cermin. Agak sulit mendesain seperti ini oleh karena itu banyak berlatih dan berkompromi dengan prisip desain lainnya. Desain asimetris berkesan informal, modern, dinamis, menantang dan berani.   

contoh keseimbangan asimetris 





Keseimbangan radial : meskipun hampir mirip dengan keseimbangan asimetris, namun kesan yang ditampilkan seperti ada pancaran dari tengah lingkaran. Keseimbangan radial sangat mudah ditangkap mata karena seakan diarahkan fokus ke titik pusat lingkaran. 

contoh keseimbangan radial





Sabtu, 03 April 2021

Materi Power Point - Pertemuan 2 - Slide presentasi dengan gambar dan kata kunci

Pada suatu slide presentasi, baik slide presentasi seorang pendidik / guru ataupun slide presentasi seorang marketing ataupun profesi yang lainnya, seringkali kita jumpai slide yang sangat membosankan, contoh suatu slide presentasi yang membosankan adalah penggunaan bullet point yang banyak pada satu atau lebih slide presentasi.

Slide presentasi berbentuk bullet point ini terasa membosankan sekaligus melelahkan. Memang jika ditinjau dari segi kemudahan membuatnya bagi yang membuat akan terasa gampang sekali tinggal copy paste maka selesai sudah slide presentasi yang dimaksud. 

Namun, anda mau menjadi seorang presenter yang membosankan dengan slide seperti itu? 

contoh presentasi bullet point :

 


 

Sekarang kita coba mengatasi situasi tersebut dengan jauh lebih baik. Hal yang perlu diingat adalah audiens tidak dapat mendengarkan anda sambil membaca slide yang panjang, mereka harus memilih salah satu. 

Slide presentasi dengan teks panjang berpotensi membuat audiens mengantuk dan bosan dengan apa yang anda sampaikan. 

Hal yang dapat anda lakukan adalah mengganti slide slide yang membosankan tersebut dengan menggunakan tehnik yang tepat. Satu contoh cara pembuatan slide yang lebih efektif adalah dengan berfokus pada gambar dan kata kunci yang tepat. Pahami setiap point yang ingin anda sampaikan. Ganti setiap poin dengan gambar yang relevan yang mampu menjelaskan point yang anda maksud, berikan kata kunci yang mewakili poin tersebut.

Anda bisa menggunakan tehnik mengatur gambar menggunakan picture layout untuk menghasilkan desain yang lebih segar dengan sangat cepat.

contoh : 


Bentuk yang dibuat tidak harus persegi, dapat pula menggunakan bentuk lain misalnya lingkaran ataupun segitiga, gambar yang mewakili setiap kata kunci diletakkan di dalam persegi atau lingkaran dan dibuat bertingkat dengan jarak yang teratur satu sama lain.

Jika masih dibutuhkan penjelasan tambahan, maka dapat diberikan 1-2 baris teks singkat untuk memberikan penguatan terhadap apa yang anda maksudkan.

Demikian tips singkat untuk membuat slide presentasi dengan gambar dan kata kunci, selamat mencoba.             

 

Kamis, 18 Maret 2021

Materi Power Point - Pertemuan 1 - Presentasi Power Point Yang baik dan Menarik


Slide Presentasi yang baik dan menarik 

Slide presentasi yang baik dan menarik berfungsi untuk menyampaikan ide kepada audiens.

1. Judul 

Perhatikan slide judul di bawah ini, hanya terdiri dari dua baris tulisan saja

 


 

Apakah tampilan judul presentasi tersebut menarik? saya yakin tidak.

Sekarang kita akan memodifikasi tampilan judul presentasi tersebut agar menjadi lebih baik dan menarik.

Kita akan menggunakan tehnik penggantian font dan juga menciptakan kontras antar font dan warna latar belakang.

kita akan menggunakan dua jenis font dan juga pengaturan warna latar yang lebih kontras. 

 


 

Font yang tebal untuk teks judul yang ingin ditekankan, sedangkan teks yang lebih tipis untuk teks pendukung. Sedangkan latar belakang dibuat berwarna gelap agar teks judul tampil lebih menonjol.

selain tehnik diatas, kita dapat juga menampilkan sebuah gambar untuk slide judul. Sebuah gambar yang tepat akan membuat slide judul kita tampil lebih menarik.

 


 

Pilihan lainnya adalah tetap menampilkan sebuah gambar namun sekarang dipadukan dengan bentuk-bentuk atau elemen elemen yang menghias di seputaran presentasi kita. 

contohnya sebagai berikut : 

 


Untuk membuat slide judul yang kuat dan menarik, maka gunakanlah gambar yang mendukung topik presentasi kita. Pilihlah gambar yang relevan untuk menciptakan efek visual yang maksimal.           

Senin, 01 Maret 2021

Materi CSS - Pertemuan 8 - CSS Margin

CSS Margin

The CSS margin properties are used to create space around elements, outside of any defined borders.

With CSS, you have full control over the margins. There are properties for setting the margin for each side of an element (top, right, bottom, and left).

Individual Sides

CSS has properties for specifying the margin for each side of an element:

  • margin-top
  • margin-right
  • margin-bottom
  • margin-left

All the margin properties can have the following values:

  • auto - the browser calculates the margin
  • length - specifies a margin in px, pt, cm, etc.
  • % - specifies a margin in % of the width of the containing element
  • inherit - specifies that the margin should be inherited from the parent element

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
div {
  border: 1px solid black;
  margin-top: 100px;
  margin-bottom: 100px;
  margin-right: 150px;
  margin-left: 80px;
  background-color: lightblue;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>Using individual margin properties</h2>

<div>This div element has a top margin of 100px, a right margin of 150px, a bottom margin of 100px, and a left margin of 80px.</div>

</body>
</html>


Shorthand Property

To shorten the code, it is possible to specify all the margin properties in one property.

The margin property is a shorthand property for the following individual margin properties:

  • margin-top
  • margin-right
  • margin-bottom
  • margin-left

  • If the margin property has four values:
    • margin: 25px 50px 75px 100px;
      • top margin is 25px
      • right margin is 50px
      • bottom margin is 75px
      • left margin is 100px

    Example


    <!DOCTYPE html>
    <html>
    <head>
    <style>
    div {
      border: 1px solid black;
      margin: 25px 50px 75px 100px;
      background-color: lightblue;
    }
    </style>
    </head>
    <body>

    <h2>The margin shorthand property - 4 values</h2>

    <div>This div element has a top margin of 25px, a right margin of 50px, a bottom margin of 75px, and a left margin of 100px.</div>

    <hr>

    </body>
    </html>

If the margin property has three values:

  • margin: 25px 50px 75px;
    • top margin is 25px
    • right and left margins are 50px
    • bottom margin is 75px

Example


<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
div {
  border: 1px solid black;
  margin: 25px 50px 75px;
  background-color: lightblue;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>The margin shorthand property - 3 values</h2>

<div>This div element has a top margin of 25px, a right and left margin of 50px, and a bottom margin of 75px.</div>

<hr>

</body>
</html>



If the margin property has two values:

  • margin: 25px 50px;
    • top and bottom margins are 25px
    • right and left margins are 50px

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
div {
  border: 1px solid black;
  margin: 25px 50px;
  background-color: lightblue;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>The margin shorthand property - 2 values</h2>

<div>This div element has a top and bottom margin of 25px, and a right and left margin of 50px.</div>

<hr>

</body>
</html>


The auto Value

You can set the margin property to auto to horizontally center the element within its container.

The element will then take up the specified width, and the remaining space will be split equally between the left and right margins.

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
div {
  width:300px;
  margin: auto;
  border: 1px solid red;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>Use of margin:auto</h2>
<p>You can set the margin property to auto to horizontally center the element within its container. The element will then take up the specified width, and the remaining space will be split equally between the left and right margins:</p>

<div>
This div will be horizontally centered because it has margin: auto;
</div>

</body>
</html>



Minggu, 21 Februari 2021

Desain Grafis 2 - Pertemuan 7 - Ilustrasi, Warna & Teks/Tipografi

Ilustrasi, Warna & Teks/Tipografi  

 

Metode pembuatan gambar pada Desain Grafis bisa terbagi dari 2 : 

1. Manual/Hand Drawing/Gambar Tangan. Dengan menggunakan alat seperti pensil, airbrush, kuas, cat, spidol dll. Cocok untuk pembuatan konsep, sketsa, ide, karikatur, komik, lukisan dll. Untuk memindahkan ke format digital perlu alat seperti Scanner atau Foto Digital.

contoh sketsa :



2. Digital. Menggunakan komputer secara vector (CorelDraw) atau bitmap (Adobe Photoshop), camera atau gadget untuk foto. Format vector yang terdiri dari koordinat-koordinat, cocok untuk pembuatan logo dan gambar line-art. Format bitmap terdiri dari pixel-pixel, cocok untuk foto.

Contoh Format vector :




Contoh Format Bitmap :




Warna 

Setiap warna mempunyai karakteristik sendiri. Dengan warna kita dapat mengkomunikasikan desain kita kepada audience secara efektif. Secara fisika warna dapat dipengaruhi oleh tekstur/material dan cahaya. Sehingga bisa tampak berbeda sebagai berikut :




Dengan menggunakan 3 warna dasar primer Cyan, Magenta, Yellow dapat dibuat variasi warna yang sangat banyak 


Teks / tipografi

Tipografi merupakan seni memilih dan menata huruf pada ruang untuk menciptakan kesan khusus, sehingga pembaca dapat membaca semaksimal mungkin.

Perkebangan tipografi mengalami perkembangan dari cara manual / dengan tangan (hand drawn) hingga menggunakan komputer. Dengan menggunakan komputer penggunaan tipografi menjadi lebih mudah dan lebih cepat dengan pilihan huruf yang variatif. Meski begitu dalam pemilihan huruf /font harus diperhatikan karakter produk yang akan ditonjolkan dan juga karakter segment pasarnya.

contoh tipografi :



 

Jenis-jenis font 

meski jenis font begitu banyak tetapi tetap dalam kategori sebagai berikut :

1. Huruf tanpa kait (sans serif) : tidak memiliki kait/hook, hanya batang dan tangkainya saja contoh : Arial, Tahoma 

2. Huruf Berkait (serif) : memiliki kait / hook pada ujungnya, contoh : Times New Roman, Garamond 

3. Huruf tulis (Script) : setiap hurufnya saling terkait seperti tulisan tangan contoh : Brushcscript, Mistral, Shelley Allegro dll

4. Huruf Dekoratif : setiap huruf dibuat secara detail, kompleks dan rumit. contoh : AugsburgerInitial dll

5. Huruf Monospace : bentuknya bisa sama seperti huruf Sans Serif atau Serif, tapi jarak dan ruang hurufnya sama contoh : Courier, Monotype Cursive, OCR dll

Dalam sebuah desain perlu penekanan dan urutan / hirarki dalam pembacaan teks. Tidak semua teks harus menonjol, sehingga dalam teks ada yang disebut Judul (headline), subjudul (subhead), dan sinopsis (bodytext) dll.         

     

Materi CSS - Pertemuan 7 - CSS Border

CSS Border

The CSS border properties allow you to specify the style, width, and color of an element's border.

CSS Border Style

The border-style property specifies what kind of border to display.

The following values are allowed:

  • dotted - Defines a dotted border
  • dashed - Defines a dashed border
  • solid - Defines a solid border
  • double - Defines a double border
  • groove - Defines a 3D grooved border. The effect depends on the border-color value
  • ridge - Defines a 3D ridged border. The effect depends on the border-color value
  • inset - Defines a 3D inset border. The effect depends on the border-color value
  • outset - Defines a 3D outset border. The effect depends on the border-color value
  • none - Defines no border
  • hidden - Defines a hidden border

The border-style property can have from one to four values (for the top border, right border, bottom border, and the left border). 

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
p.dotted {border-style: dotted;}
p.dashed {border-style: dashed;}
p.solid {border-style: solid;}
p.double {border-style: double;}
p.groove {border-style: groove;}
p.ridge {border-style: ridge;}
p.inset {border-style: inset;}
p.outset {border-style: outset;}
p.none {border-style: none;}
p.hidden {border-style: hidden;}
p.mix {border-style: dotted dashed solid double;}
</style>
</head>
<body>

<h2>The border-style Property</h2>
<p>This property specifies what kind of border to display:</p>

<p class="dotted">A dotted border.</p>
<p class="dashed">A dashed border.</p>
<p class="solid">A solid border.</p>
<p class="double">A double border.</p>
<p class="groove">A groove border.</p>
<p class="ridge">A ridge border.</p>
<p class="inset">An inset border.</p>
<p class="outset">An outset border.</p>
<p class="none">No border.</p>
<p class="hidden">A hidden border.</p>
<p class="mix">A mixed border.</p>

</body>
</html>


CSS Border Width

The border-width property specifies the width of the four borders.

The width can be set as a specific size (in px, pt, cm, em, etc) or by using one of the three pre-defined values: thin, medium, or thick:

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
p.one {
  border-style: solid;
  border-width: 5px;
}

p.two {
  border-style: solid;
  border-width: medium;
}

p.three {
  border-style: dotted;
  border-width: 2px;
}

p.four {
  border-style: dotted;
  border-width: thick;
}

p.five {
  border-style: double;
  border-width: 15px;
}

p.six {
  border-style: double;
  border-width: thick;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>The border-width Property</h2>
<p>This property specifies the width of the four borders:</p>

<p class="one">Some text.</p>
<p class="two">Some text.</p>
<p class="three">Some text.</p>
<p class="four">Some text.</p>
<p class="five">Some text.</p>
<p class="six">Some text.</p>

<p><b>Note:</b> The "border-width" property does not work if it is used alone. 
Always specify the "border-style" property to set the borders first.</p>

</body>
</html>


CSS Border Color

The border-color property is used to set the color of the four borders.

The color can be set by:

  • name - specify a color name, like "red"
  • HEX - specify a HEX value, like "#ff0000"
  • RGB - specify a RGB value, like "rgb(255,0,0)"
  • HSL - specify a HSL value, like "hsl(0, 100%, 50%)"
  • transparent

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
p.one {
  border-style: solid;
  border-color: red;
}

p.two {
  border-style: solid;
  border-color: green;

p.three {
  border-style: dotted;
  border-color: blue;
</style>
</head>
<body>

<h2>The border-color Property</h2>
<p>This property specifies the color of the four borders:</p>

<p class="one">A solid red border</p>
<p class="two">A solid green border</p>
<p class="three">A dotted blue border</p>

<p><b>Note:</b> The "border-color" property does not work if it is used alone. Use the "border-style" property to set the borders first.</p>

</body>
</html>


CSS Border - Individual Sides

From the examples on the previous pages, you have seen that it is possible to specify a different border for each side.

In CSS, there are also properties for specifying each of the borders (top, right, bottom, and left):

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
p {
  border-top-style: dotted;
  border-right-style: solid;
  border-bottom-style: dotted;
  border-left-style: solid;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>Individual Border Sides</h2>
<p>2 different border styles.</p>

</body>
</html>


So, here is how it works:

If the border-style property has four values:

  • border-style: dotted solid double dashed;
    • top border is dotted
    • right border is solid
    • bottom border is double
    • left border is dashed

If the border-style property has three values:

  • border-style: dotted solid double;
    • top border is dotted
    • right and left borders are solid
    • bottom border is double

If the border-style property has two values:

  • border-style: dotted solid;
    • top and bottom borders are dotted
    • right and left borders are solid

If the border-style property has one value:

  • border-style: dotted;
    • all four borders are dotted

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
body {
  text-align: center;
}
/* Four values */
p.four {
  border-style: dotted solid double dashed;
}

/* Three values */
p.three {
  border-style: dotted solid double;
}

/* Two values */
p.two {
  border-style: dotted solid;
}

/* One value */
p.one {
  border-style: dotted;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>Individual Border Sides</h2>
<p class="four">4 different border styles.</p>
<p class="three">3 different border styles.</p>
<p class="two">2 different border styles.</p>
<p class="one">1 border style.</p>

</body>
</html>


CSS Border - Shorthand Property

The border property is a shorthand property for the following individual border properties:

  • border-width
  • border-style (required)
  • border-color

Example

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
p {
  border: 5px solid red;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>The border Property</h2>

<p>This property is a shorthand property for border-width, border-style, and border-color.</p>

</body>
</html>


You can also specify all the individual border properties for just one side:

Left Border

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
p {
  border-left: 6px solid red;
  background-color: lightgrey;
}
</style>
</head>
<body>

<h2>The border-left Property</h2>
<p>This property is a shorthand property for border-left-width, border-left-style, and border-left-color.</p>

</body>
</html>

CSS Rounded Borders

The border-radius property is used to add rounded borders to an element:

<!DOCTYPE html>

<html>

<head>

<style>

p.normal {

  border: 2px solid red;

}


p.round1 {

  border: 2px solid red;

  border-radius: 5px;

}


p.round2 {

  border: 2px solid red;

  border-radius: 8px;

}


p.round3 {

  border: 2px solid red;

  border-radius: 12px;

}

</style>

</head>

<body>


<h2>The border-radius Property</h2>

<p>This property is used to add rounded borders to an element:</p>


<p class="normal">Normal border</p>

<p class="round1">Round border</p>

<p class="round2">Rounder border</p>

<p class="round3">Roundest border</p>


</body>

</html>